Sinclair C5

Sinclair C5
ProdusenSinclair Vehicles
Produksi1985
PerakitanMerthyr Tydfil, Wales
KelasBaterai kendaraan listrik
LayoutRoda tiga
Motor elektrik250 W (0,34 hp)
Baterai12 V baterai timbal-asam
Jarak tempuh20 mil (32 km)
Jarak sumbu roda1.304 mm (51,3 in)
Panjang1.744 mm (68,7 in)
Lebar744 mm (29,3 in)
Tinggi795 mm (31,3 in)
Berat kosong30 kg (66 pon) tanpa baterai, kira-kira 45 kg (99 pon) dengan baterai

Sinclair C5 adalah velomobile baterai listrik untuk satu orang, secara teknis merupakan "sepeda berpedal dengan bantuan listrik".[1] Produk ini adalah puncak dari ketertarikan jangka panjang Sir Clive Sinclair pada kendaraan listrik. Meskipun secara luas digambarkan sebagai "mobil listrik", Sinclair menyebutnya sebagai "kendaraan, bukan mobil".[2]

  1. ^ Adamson, Ian; Kennedy, Richard (1986). Sinclair and the 'Sunrise' Technology. Harmondsworth, Middlesex: Penguin Books. hlm. 188. 
  2. ^ Harry, Roy; Large, Peter (11 Januari 1985). "Transports of doubtful delight". The Guardian. hlm. 13. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy